Demi menata kembali hidupnya setelah kematian sang suami, Libby dan anak-anaknya pindah ke peternakan kambing milik sang bibi yang sudah lama tak ia temui di Texas tengah.